Admin LSIK

Kegiatan Bulan Pancasila di Universitas Muhammadiyah Semarang

Semarang, 28 Juni 2024 – Universitas Muhammadiyah Semarang (UNIMUS) melalui Lembaga Studi Al Islam Kemuhammadiyahan (LSIK) dan Mata Kuliah Umum (MKU) menggelar acara dalam rangka memperingati Bulan Pancasila 2024. Acara yang dilaksanakan pada tanggal 28 Juni 2024 ini mengusung tema “Penanaman Sikap yang Mencerminkan Pancasila dalam Kehidupan Sehari-hari”. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan…

Read More

Peringatan Idul Adha 1445 H

Pada hari selasa, 18 Juni 2024 Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) melalui Lembaga Studi Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LSIK) serta Mata Kuliah Umum (MKU) sukses menyelenggarakan perayaan Idul Adha 1445 H dengan penuh khidmat. Kegiatan ini menjadi momen penting untuk mempererat tali silaturahmi antar civitas akademika dan masyarakat sekitar. Acara ini dilaksanakan di area kampus dengan melibatkan…

Read More

Remidi mentoring 2024

Sabtu, 3 Juni 2024 – Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) melalui Lembaga Studi Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LSIK) serta Mata Kuliah Umum (MKU) telah sukses menyelenggarakan program Remidi Mentoring. Program ini dirancang khusus untuk memberikan bimbingan lanjutan kepada mahasiswa yang membutuhkan penguatan dalam pemahaman nilai-nilai keislaman dan kemuhammadiyahan. Bertempat di aula masjid kampus, kegiatan ini dihadiri oleh…

Read More

Halal bi halal Civitas Akademika Universitas Muhammadiyah Semarang 2024

senin, 22 April 2024 – Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) baru saja menyelenggarakan acara Halal bi Halal yang penuh makna, yang diprakarsai oleh Lembaga Studi Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LSIK) dan  Mata Kuliah Umum (MKU). Acara ini diadakan sebagai wujud nyata dalam mempererat tali silaturahmi di antara seluruh civitas akademika, termasuk dosen, staf, dan mahasiswa dari berbagai…

Read More

Bazar Ramadhan Sembako Murah di Universitas Muhammadiyah Semarang 2024

Selasa, 28 Maret 2024 – Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) kembali mengadakan Bazar Ramadhan dengan menyediakan berbagai kebutuhan sembako murah bagi masyarakat sekitar kampus UNIMUS. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Lembaga Studi Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LSIK) dan  Mata Kuliah Umum. Tujuan utama dari bazar ini adalah untuk membantu meringankan beban ekonomi masyarakat di tengah bulan suci Ramadhan,…

Read More